WOW! 10 Fakta Mobil Toyota yang Belum Anda Tahu

Ditulis oleh : admin | 9 February 2017

WOW! 10 Fakta Mobil Toyota yang Belum Anda Tahu

Siapa yang tidak tahu dengan pabrik mobil terbesar di dunia, Toyota. Produsen mobil asal Jepang ini telah bertahun-tahun setia menyebarkan mobil-mobil terbaiknya di seluruh dunia, tak terkecuali di Indonesia. Di Indonesia sendiri, hampir 80% pasar otomotif dikuasai oleh mobil merek Toyota. Mulai masuk pada tahun 60-70an, Toyota sukses menjadi partner masyarakat Indonesia hingga saat ini. Tidak hanya di Indonesia, Toyota juga melebarkan sayapnya ke pasar Eropa dan Amerika, ditengah persaingan ketat dengan produsen otomotif lokal seperti Ford, Mercedez Benz, VW, dan merek barat lainnya.

Baca Juga : WOW! Ini Review Mobil Toyota Sienta Terbaru

Jika Anda penggemar mobil Toyota, ada beberapa fakta mobil Toyota yang harus Anda ketahui sehingga menjadi referensi besar Anda untuk layak menjadikan Toyota sebagai mobil yang diturunkan dari generasi ke generasi. Penasaran? Yuk cek di bawah ini :

  1. Asal nama Toyota sebenarnya adalah Toyoda. Diplesetkan demi pengucapan yang enak.
  2. Toyota memproduksi 1 mobil setiap 50 menit
  3. Toyota awalnya bukan usaha otomotif, melainkan tekstil
  4. Logo Toyota baru diterbitkan pada tahun 1989
  5. Avanza berasal dari nama di Italia, Avanzato : peningkatan
  6. Mobil penumpang pertama Toyota bernama Toyoda AA
  7. Tahun 1929, Toyota melakukan ekspansi pertama ke Amerika
  8. Tahun 1950an, Toyota nyaris bangkrut akibat perang
  9. Tahun 2011 Toyota menjadi perusahaan otomotif terbesar di dunia
  10. Investasi riset Toyota hingga 1 juta dollar per jam

Itulah 10 fakta mobil Toyota yang patut Anda ketahui. Jadi tidak heran kan kalau mobil ini masih sangat populer hingga saat ini. Dengan kualitas terbaik, Toyota selalu jadi yang terdepan dibanding para kompetitornya. Tidak hanya mobil baru, mobil bekas Toyota juga sangat dicari hingga detik ini. Tidak hanya karena nama besar Toyota, tapi karena mesin mobil Toyota memang sangat bandel hingga awet dipakai bertahun-tahun.

mobil terkait

Rp 729.000.000

Individu

SLEMAN

Rp 488.000.000

Individu

SLEMAN

Rp 155.000.000

Individu

SLEMAN

Rp 133.000.000

Individu

SLEMAN

Rp 135.000.000

Individu

SLEMAN

Rp 1.255.000.000

Individu

SLEMAN


Kembali ke atas